Welcome to Ultra Kelinci Camp
Jl.TegalGondo 18 Rt.18 Rw.04 Ds Pendem Kota Batu, Jawa Timur, Indonesia 65324

Sabtu, 09 April 2011

Satin

Satin.jpg


Satin adalah jenis kelinci yang berasal dari Amerika Serikat, ditemukan pada tahin 1930-an. Bobot Satin jantan antara 3,8 - 4,3 kg, sedangkan satin betina lebih besar rata-rata 4,2 - 5 kg. Kelinci Satin relatif jinak dan penurut, terutuma betina. Kulit bulunya tebal, sedang bulunya sendiri agak lebat lurus. Hal ini dimanfaatkan sebagai jaket penghangat.




Kelinci Satin adalah hitam, biru,california,chinchilla, coklat, perak merah, putih bewarna merah, siam dan otter. Warna berkilau indah, menyebabkan baris rambutnya lebih tipis. Jarak bulu-bulunya padat berdekatan dengan bulu yang lembut dibagian perut.




Rata-rata induk melahirkan stabil antara 7 - 10 ekor. Tidak baik mengawinkan rek dengan satin , pengalaman membuktkan keturunannya akan rentan fisik




sumber : buku kelinci- fainz Mashur,internet dll


http://kelincisemarang.blogspot.com/search/label/Jenis-Jenis%20Kelinci

COMMENTS :

Don't Spam Here

0 komentar to “Satin”

Posting Komentar

 

Copyright © 2009 Fresh Themes Gallery | NdyTeeN. All Rights Reserved. Powered by Blogger and Distributed by Blogtemplate4u .